Sukses

Mau Cepat Naik Jabatan? Yuk Terapkan Cara Jitu Berikut

Bosan dengan posisi saat ini dan ingin cepat naik jabatan? Kira-kira bagaimana ya caranya?

Liputan6.com, Jakarta - Merasa bosan dengan posisi saat ini? Iri dengan teman yang sudah naik jabatan duluan? Ingin segera naik jabatan namun takut mengatakannya langsung kepada atasan? Mungkin ini saatnya Anda harus menunjukkan dengan perbuatan atau sikap agar atasan Anda dapat segera menaikan jabatan Anda.

Kira-kira bagaimana caranya? Melansir laman businessinsider.sg, Sabtu (9/12/2017), berikut beberapa cara jitu agar Anda segera dipromosikan:

1. Datang ke rapat, dengan solusi bukan masalah

businessinsider.sg

 

2. Tahu bagaimana memprioritaskan tanggung jawab

businessinsider.sg

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 5 halaman

Selanjutnya

3. Meluangkan waktu untuk belajar

businessinsider.sg

 

4. Tidak menghabiskan sepanjang hari dengan melihat email

businessinsider.sg

3 dari 5 halaman

Selanjutnya

5. Bisa mengatakan 'tidak' kepada atasan tanpa bersikap tidak sopan

businessinsider.sg

 

6. Menepati janji

theislamicteachings.org

4 dari 5 halaman

Selanjutnya

7. Berkontribusi pada kesuksesan atasan

d2v9y0dukr6mq2.cloudfront.net

 

8. Melacak kinerja Anda sendiri

businessinsider.sg

 

5 dari 5 halaman

Selanjutnya

9. Suka membantu rekan kerja

Girlboss

 

10. Mencoba menjalin jaringan dengan orang lain

static.businessinsider.sg

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.